Sobat antero, pada tutorial kali ini kita akan belajar cara memanjangkan rambut dengan Photoshop. Tidak perlu pergi ke salon untuk melakukan perawatan maupun hair extention. Ini dia langkah-langkanya:
1. Buka foto yang akan diedit.
2. Seleksi dengan Polygonal Lasso Tool
3. Klik kanan pada seleksi > pilih Layer Via Copy
4. Setelah itu pilih Smudge Tool
5. Kemudian pilih brushnya. Saran saya gunakan brush ini.
6. Silahkan tarik-tarik (klik dan drag) perlahan di bagian rambut. Upayakan agar tetap terkesan natural.
7. Hasil Akhir.
No comments:
Post a Comment
Berikan Komentar untuk postingan di atas.